Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2021

Mencapai Kekebalan Kelompok dengan Vaksin dan Melawan Hoaks

Bersyukurlah kamu yang di pandemi begini berada pada lingkaran yang bagus. Dalam artian, sadar akan bahaya jika abai, sadar untuk saling menjaga, dan mendukung program pemerintah mengatasi pandemi. Tetap semangat jangan menyerah buat kamu yang merasa sedang berjuang sendirian.