Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Kesadaran Akan Sanitasi Aman di Jakarta

Suatu ketika, lagi main ke rumah teman, pas lagi ngobrol di teras depan, salah satu tetangganya ikutan gabung. Lupa awalnya membicarakan apa, tahu-tahu si tetangga menceritakan kampung halamannya. Aku dan si teman syok, sepanjang percakapan cuma mengeluarkan kata "hah, lho, ih, astaga, haaa" disertai ekspresi jijik, bingung, dan nggak tahu harus ngomong apa.

Hari Diabetes 2019: The Mother of Diseases

(Ki-ka): dr. Fatimah Eliana Taufik, Sp.PD,KEMD - Dokter Penyakit Dalam Konsultan Endokrinologi, Prof. dr. Jose RL Batubara, PhD, SpA(K) - Divisi Endokrinologi Anak, FKUI - RSCM, dan Dr. Cut Putri Arianie - Direktur P2PTM Kemenkes RI. (dokpri) Diabetes masuk ke dalam penyakit tidak menular. Diabetes adalah mother of diseases. PTM lainnya yang banyak terjadi adalah jantung, hipertensi, stroke, kanker, dan penyakit katastropik lain. Pada tahun 1990-an, penyakit menular itu banyak, seperti TBC. Tapi ketika penyakit menular belum selesai ditangani, angka penyakit tidak menular ikut meningkat. PTM berada di posisi 3 teratas sebagai penyebab kematian tertinggi.